Tersumbatnya tuba falopi ini jarang menimbulkan gejala. Namun pada sebagian wanita, kondisi ini bisa menyebabkan nyeri perut bagian bawah dan keputihan yang tidak normal. Penyumbatan atau kerusakan pada tuba falopi bisa disebabkan oleh beberapa kondisi, di antaranya: Endometriosis Penyakit radang panggul Penyakit menular seksual Usus buntu pecah Keguguran Kehamilan etopik Pernah menjalani operasi pada organ di dalam rongga perut atau panggul (termasuk tuba falopi) Penggunaan alat kontrasepsi dalam rahim (AKDR) atau spiral
Tiga Bulan lalu saya mendapatkan pasien program hamil yang mempunyai keluhan penyumbatan Tuba Fallopi. Metode pengobatan saya adalah dengan Refleksi dan Herbal baik Suami atau Istri. Dari Hasil Tiga BUlan Alhamdulillah ada perkembangan yang signifikan
Dari Data Lab di atas awal mula penyumbatan tuba Fallopi kanan dan kiri dan Setelah saya Terapi Dengan Refleksi dan Herbal penyumbatannya tinggal kiri dan ringan non paten. Alhamdulillah semoga nantinya segera mendapatkan momongan


0 Komentar